Dalam permainan bola basket, lemparan bola melewati kepala disebut dengan istilah overhead pass. Gerakan ini dilakukan dengan mengangkat bola di atas kepala, kemudian mendorongnya ke arah rekan satu tim.
Overhead pass memiliki beberapa manfaat, di antaranya: